Posts

Showing posts from April, 2015

5 hal yang harus diperhatikan ketika minta tolong

Sebagai Makhluk sosial pastilah kita sebagai manusia membutuhkan bantuan atau pertolongan dari orang lain. Ketika meminta pertolongan kepada orang lain ada beberapa hal khusus yang harus diperhatikan , hal ini dibutuhkan agar si peminta tolong dan penolong sama-sama enak. Pengecualian untuk 5 hal ini adalah jika kondisi dari yang meminta tolong sudah darurat, misal kecopetan, rampok, sakit-menyakit intinya adalah hal yang menyangkut keselamatan diri sendiri ataupun orang lain. 1. Lihat sikon (situasi dan kondisi) Pada saat membutuhkan pertolongan orang lain, hendaknya harus melihat bagaimana kondisi dari yang mau dimintain tolong. kebanyakan orang tidak perduli dan merasa dirinya yang paling membutuhkan pertolongan pada saat itu, yah ini mungkin dikarenakan sikap egois dari manusia itu sendiri. namun, ini tidak bisa diterapkan jika sudah darurat atau menyangkut keselamatan diri dan orang lain. 2. Jangan Maksa Membutuhkan pertolongan orang lain sangat mungkin kita alami, suk...

Perang Dunia II

Perang Dunia II, secara resmi mulai berkecamuk pada tanggal 1 September 1939 sampai tanggal 14 Agustus 1945 . Meskipun demikian ada yang berpendapat bahwa perang sebenarnya sudah dimulai lebih awal, yaitu pada tanggal 1 Maret 1937 ketika Jepang menduduki Manchuria . Sampai saat ini, perang ini adalah perang yang paling dahsyat pernah terjadi di muka bumi . Kurang lebih 50.000.000 (lima puluh juta ) orang tewas dalam konflik ini. Umumnya dapat dikatakan bahwa peperangan dimulai pada saat pendudukan Jerman di Polandia pada tanggal 1 September 1939, dan berakhir pada tanggal 14 atau 15 Agustus 1945 pada saat Jepang menyerah kepada tentara Amerika Serikat . Perang Dunia II berkecamuk di tiga benua tua; yaitu Afrika , Asia dan Eropa . Berikut ialah data pertempuran-pertempuran dan peristiwa penting di setiap benua. [ sunting ] 1937: Perang Sino-Jepang Artikel utama untuk bagian ini adalah: Perang Sino-Jepang (1937-1945) Konflik perang mulai di Asia beberapa tahun sesudah ...

Penyakit Asma

Penyakit Asma (Asthma) adalah suatu penyakit kronik (menahun) yang menyerang saluran pernafasan (bronchiale) pada paru dimana terdapat peradangan (inflamasi) dinding rongga bronchiale sehingga mengakibatkan penyempitan saluran nafas yang akhirnya seseorang mengalami sesak nafas. Penyakit Asma paling banyak ditemukan di negara maju, terutama yang tingkat polusi udaranya tinggi baik dari asap kendaraan maupun debu padang pasir. Penyebab Penyakit AsmaSampai saat ini penyebab penyakit asma belum diketahui secara pasti meski telah banyak penelitian oleh para ahli. Teori atau hypotesis mengenai penyebab seseorang mengidap asma belum disepakati oleh para ahli didunia kesehatan.Namun demikian yang dapat disimpulkan adalah bahwa pada penderita asma saluran pernapasannya memiliki sifat yang khas yaitu sangat peka terhadap berbagai rangsangan (bronchial hyperreactivity = hipereaktivitas saluran napas) seperti polusi udara (asap, debu, zat kimia), serbuk sari, udara dingin, makanan, hewan berb...

Me and Experience

Image
hidup... Pernah Ditawari sesuatu yang tidak disangka dan diinginkan?? Yah... ditawari sebagai cleaning service di salah satu instansi pemerintah dengan status honorer atau PHL dari paman bukanlah harapan saya. Namun, keinginan begitu besar u/ tidak merepotkan orang tua akhirnya disetujui. Pengalaman itu pun bermula. Sebagai seorang muda pastilah ada rasa gengsi tapi apa mau dikata inilah yang harus dibuang jauh-jauh "GENGSI".  Karna ketika sudah tercetus rasa itu dalam diri niscaya semangat dan rejeki yang lain menghilang. Setiap tempat kerja pastilah ada yang tidak disenangi dan menyenangkan. Bekerja dengan keluarga sebagai kepala ternyata punya beban sendiri. Atau mungkin karna saya punya pemikiran lain jadi menjadi terbebankan hemmh entahlah. Jangan pernah menganggap remeh setiap orang di dunia ini, sekecil apapun peran mereka, kamu gak akan pernah tau apa ilmu yang kamu daptkan dari mereka. Setiap orang yang kutemui punya peran spesial seburuk apapun mereka memperlakukan ...

Ini Tentang Pilihan

Setiap manusia punya peran  mau itu kecil atau besar, mau dri tukang sapu sampe presiden sekalipun punya perannya masing-masing. Memang jaman sekarang yang dicari oleh orang adalah sebuah bentuk rasa aman dalam hidup. Siapa sih yang gak mau nyaman dan menikmati hidup dengan tenang. Mungkin ini pula yang mendasari orang-orang kebanyakan memilih pekerjaan pasti seperti menjadi pegawai dengan gaji, tunjangan yang cukup dan memadai Kategori aman untuk hidup. Bukan berarti menjadi pegawai buruk dan tidak pula bisa d bayangkan andai tidak ada yang mau kerja di pemerintahan misalnya. Hanya saja mayoritas pemikiran bertumpu pada pekerjaan ini. See... banyak pemuda yang menempuh sekolah d luar daerah setelah lulus berbondong-bondong melamar menjadi PNS atau yang lainnya. Ini yang harusnya dirubah, mindset bahwa Menjadi Pegawai adalah pekerjaan terbaik di dunia yang harus sedikit demi sedikit di rubah. Yah... bayangkan saja kalau seluruh pemuda berfikiran seperti itu, siapa yang akan memb...

Love... Cinta... Aishiteru... Saranghae...

Pernah jatuh cinta?? Pasti pernah... Kadang gak ada yang tau cinta harus memilih siapa, kapan datangnya... Dan ketika cinta datang apa yang akan dilakukan... Bingung, dideketin salah, didiemin juga salah... Bicara cinta pasti sulit ditebak... Ada yang sudah jatuh cinta berpuluh-puluh kali dan menjalin hubungan dengan banyak pria ataupun wanita Bisa jadi ini kebutuhan karena sudah biasa dengan hubungan lawan jenis Ada juga yang tidak pernah berhubungan dengan lawan jenis biasanya sih yang punya prinsip yang begini. Tapi yang namanya cinta pasti semua orang merasakan... Dan bukan cinta namanya kalau tidak membuat sang pecinta galau, gundah gulana.. Seiring waktu nanti akan ada suatu saat dimana hati akan mantap memilih orang yang tepat untuk menjadi pendamping sampai akhir hayat... Dan pernikahan adalah tujuan akhir dari sebuah hubungan... Walaupun ada sebagian orang yang tidak memusingkan pernikahan.. Tapi yakin pasti dalam hati kecilnya membutuhkan pendamping... And saat...