Berdasarkan pengalaman Saudara , bagaimana Saudara melakukan reviu awal kelengkapan komponen pada RPP, Bahan Ajar, LKPD, media dan Evaluasi pembelajaran?
RPP memiliki komponen :
- Identitas Sekolah
- Kompetensi Inti (KI)/Kompetensi Dasar (KD)
- Indikator Pencapaian Kompetensi
- Tujuan Pembelajaran
- Penguatan Pendidikan Karakter (PPK)
- Materi Pembelajaran
- Model, Pendekatan, dan Metode Pembelajaran
- Media dan Bahan
- Langkah-langkah Pembelajaran
- Penilaian
- Pembelajaran Remedial
- Pembelajaran Pengayaan
Bahan Ajar memiliki komponen :
- kompetensi dasar
- indikator pencapaian kompetensi
- materi pembelajaran
- kegiatan pembelajaran
- sumber belajar yang jelas
- jenis bahan ajar yang akan dibuat dalam bentuk modul/buku/handout/LKPD
LKPD memiliki komponen:
- Judul/identitas
- Petunjuk Belajar
- Standar Kompetensi-Kompetensi Dasar
- Materi Pembelajaran yang relevan dengan SK-KD
- Informasi Pendukung untuk mempermudah siswa
- Paparan Isi materi
- Tugas/Langkah Kerja yang sesuai dengan tujuan Membuat Penilaian
Media pembelajaran memiliki komponen :
- kesesuaian karakteristik sasaran media
- pemberian contoh dengan ilustrasi yang jelas
- kemenarikan media
- kebenaran substansi materi
- kedalaman materi
- kelengkapan sumber
- kejelasan pesan melalui media
- kejelasan pesan melalui media
- sesuai dengan teknologi dan lingkungan
Evaluasi Pembelajaran
- soal evaluasi sesuai dengan indikator pembelajaran
- soal evaluasi yang memiliki karakter HOTS
Pemenuhan HOTS pada RPP adalah dengan diterapkannya kata kerja operasional berpikir tingkat tinggi c6 pada :
- Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) sebagai jabaran Kompetensi Dasar (KD),
- Tujuan,
- Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran, dan
- Penilaian Pembelajaran dalam RPP
Bahan Ajar dan LKPD
Terdapat Kompetensi Abad 21 atau 4C (Comunication, Collaboration, Critical Thinking, Creativity) dalam pengembangan bahan ajar atau LKPD
Media pembelajaran
Evaluasi Pembelajaran
- Mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi
- Bersifat divergen
- Menggunakan multirepresentasi
- Berbasis permasalahan konstekstual
- Menggunakan bentul soal beragam
Berdasarkan pengalaman Saudara , bagaimana Saudara melakukan reviu Pemenuhan TPACK pada RPP, Bahan Ajar, LKPD, media dan Evaluasi pembelajaran?
Pemenuhan TPACK pada RPP ditunukan dengan pengintegrasian ICT dalam :
- komponen Tujuan Pembelajaran,
- Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran,
- pilihan Media dan atau
- Sumber Belajarnya.
Pemenuhan TPACK pada Bahan Ajar dan LKPD dengan;
- Membuat Materi Pembelajaran yang menerapkan teknologi di dalamnya
- Menyiapkan media penyaluran bahan ajar berorientasi teknologi
- Penerapan ICT dalam pelaksanannya
Pemenuhan TPACK pada Evaluasi pembelajaran dengan;
Pengintegrasian ICT seperti penggunaan CBT dalam pembuatan soal dan pelaksanaan Evaluasi
Berdasarkan pengalaman Saudara, bagaimana Saudara melakukan Reviu Video berdasarkan Aspek Video pembelajaran ?
- Penerapan komponen RPP dalam video pembelajaran
- Penerapan aspek dalam skenario yang sesuai dan presisi seperti penggunaan Teks, Gambar, Audio, dan content di dalam video pembelajaran
- Detail setiap komponen dalam perangkat pembelajaran yang banyak
- Penerapan HOTS dan TPACK pada beberapa komponen yang sering terlupakan
0 comments: